z-logo
open-access-imgOpen Access
Pengaruh Budaya, Perilaku Belajar, Kecerdasan Emosional dan Kecerdasan Intelektual terhadap Pemahaman Akuntansi dengan Kluster Perekonomian sebagai Variabel Moderasi Berdasarkan Perspektif Gender
Author(s) -
Deanita Sari,
Desi Rahmiyanti,
Amnatia R Abdullah
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal ilmiah akuntansi manajemen/jurnal ilmiah akuntansi manajemen
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2684-9283
pISSN - 2598-0696
DOI - 10.35326/jiam.v4i2.1579
Subject(s) - psychology , humanities , art
Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Budaya, Perilaku Belajar, Kemampuan Emosional dan Kemampuan Intelektual Terhadap Pemahaman Akuntansi Menggunakan Metode Pembelajaran Daring dengan Kluster Perekonomian Sebagai Variabel Moderasi Berdasarkan Perspektif Gender. Populasi dalam penelitian ini Mahasiswa Angkatan 2017-2020 Universitas Muhammadiyah Kupang dengan sampel berjumlah 220 mahasiswa, Teknik analisis data yang dilakukan yaitu Analisis regresi linear berganda, MRA (Moderated Regression Analysis), dan Uji beda rata-rata. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara simultan dan parsial Budaya, Perilaku belajar, Kemampuan Emosional, dan Kemampuan intelektual berpengaruh secara signifikan terhadap Pemahaman Akuntansi. Hasil uji MRA menunjukkan bahwa Kluster Perekonomian tidak memoderasi hubungan antara Budaya, Perilaku Belajar, Kecerdasan Emosional dan Kecerdasan intelektual terhadap Pemahaman Akuntansi. Berdasarkan Gender hanya Variabel perilaku belajar dan kecerdasan emosional yang berbeda antara laki-laki dan perempuan.Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Budaya, Perilaku Belajar, Kemampuan Emosional dan Kemampuan Intelektual Terhadap Pemahaman Akuntansi Menggunakan Metode Pembelajaran Daring dengan Kluster Perekonomian Sebagai Variabel Moderasi Berdasarkan Perspektif Gender. Populasi dalam penelitian ini Mahasiswa Angkatan 2017-2020 Universitas Muhammadiyah Kupang dengan sampel berjumlah 220 mahasiswa, Teknik analisis data yang dilakukan yaitu Analisis regresi linear berganda, MRA (Moderated Regression Analysis), dan Uji beda rata-rata. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara simultan dan parsial Budaya, Perilaku belajar, Kemampuan Emosional, dan Kemampuan intelektual berpengaruh secara signifikan terhadap Pemahaman Akuntansi. Hasil uji MRA menunjukkan bahwa Kluster Perekonomian tidak memoderasi hubungan antara Budaya, Perilaku Belajar, Kecerdasan Emosional dan Kecerdasan intelektual terhadap Pemahaman Akuntansi. Berdasarkan Gender hanya Variabel perilaku belajar dan kecerdasan emosional yang berbeda antara laki-laki dan perempuan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here