z-logo
open-access-imgOpen Access
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KINERJA PEGAWAI DI DINAS PERTANIAN KABUPATEN JOMBANG
Author(s) -
Agung Wijayanto,
Endang Kurniawan,
M. Abul Masrur
Publication year - 2020
Publication title -
explore /explore
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2656-615X
pISSN - 2087-894X
DOI - 10.35200/explore.v10i2.283
Subject(s) - humanities , art
Dinas Pertanian merupakan lembaga atau instansi yang bergerak dalam bidang pertanian, kususnya pada Dinas Pertanian Kabupaten Jombang. Pada instansi dinas terdapat suatu penilaian kinerja pegawai yang bertujuan untuk menilai seberapa jauh kinerja yang  telah dicapai untuk menghasilkan prestasi yang diharapkan sesuai tujuan organisasi dinas. Dalam pembagian waktu kerja pegawai di Dinas Pertanian Kabupaten Jombang tersebut masih manual, yakni menuliskanya di dalam dokumen  lalu di cetak dan dilaporkan keatasan pegawai tersebut, dalam hal ini kepala seksi yang merupakan atasan pegawai tersebut. Setelah dilaporkan atasan memverifikasi, apakah disetujui atau tidak, jika sudah desetujui maka laporan cetak yang tadi akan di arsipkan oleh pegawai. Maka penulis ingin membuat aplikasi mengenai kinerja pegawai yang langsung terkoneksi secara online dengan database. Metode pengembangan sistem penulis melakukan perancangan UML dan waterfall. Sistem informasi kinerja pegawai ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Sistem informasi kinerja pegawai ini dapat melakukan proses penilaian kinerja dan mengelola data pegawai dengan baik agar efektif dan efisien dalam proses penilaian kinerja.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here