z-logo
open-access-imgOpen Access
Agama dan Pandemi Covid-19
Author(s) -
Julio Nendissa
Publication year - 2021
Publication title -
sophia
Language(s) - Uzbek
Resource type - Journals
eISSN - 2722-886X
pISSN - 2722-8851
DOI - 10.34307/sophia.v2i2.32
Subject(s) - humanities , philosophy
Abstrak: Tulisan ini bertujuan untuk meninjau secara kritis mengenai bagaimana situasi keberagaman yang muncul dalam perubahan sosial yang terjadi karena pandemi Covid-19 ini. Agama berperan penting dalam perubahan sosial. Agama juga dipandang sebagai suatu alat perubahan dalam masyarakat. Tulisan ini menggunakan metode kualitatif dan kajian pustaka dengan cara penulis sumber yang berkaitan dengan tulisan ini, kemudian penulis bisa mendeskripsikan bahwa perubahan sosial yang diakibatkan oleh Agama pada saat terjadinya pandemi Covid-19. Keberagamaan dalam perubahan sosial Covid-19 ini telah membuat umat beragama meninggalkan kebiasaan mereka dalam menjalani ajaran-ajaran beragama sebelum pandemi Covid-19 ini menerkam Indonesia. Fenomena pandemi Covid-19 sedang menimpah hampir seluruh dunia sehingga dampaknya membuat manusia membatasi diri atau tidak beraktivitas dengan manusia lainnya. Akhirnya, manusia yang memiliki Agama tidak bisa lagi membuat ibadah dan mengadakan acara/kegiatan yang dapat megumpulkan banyak orang, karena dengan adanya batasan tersebut akan menimbulkan pola keberagaman yang lebih mudah juga dapat meminimalisir terkena pandemi Covid-19 tersebut.  

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here