z-logo
open-access-imgOpen Access
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAUR ULANG BOTOL BEKAS (PET) BERBASIS WEB
Author(s) -
Aad Aediyansyah
Publication year - 2018
Publication title -
jurnal riset informatika
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2656-1743
pISSN - 2656-1735
DOI - 10.34288/jri.v1i1.5
Subject(s) - physics , humanities , art
Daur  ulang   botol  plastik  merupakan  pemanfaatan  daur  ulang  botol-botol  yang  sudah  tidak  terpakai  menjadi  berbagai macam  bahan  barang  ataupun  produk  kebutuhan  kita  sehari-hari,  produk  ini  juga bukan  hanya  bermanfaat  hiasan  semata  tetapi  juga  dapat  dimanfaatkan  sebagai  suatu  prodak  kebutuhan  sehari  hari.  Saat  ini  banyak  belum  banyak  situs  penjualan  botol  plastik bekas secara  online. Dalam  hal  ini  penulis  mencoba menganalisa  sistem  informasi  penjualan  daur  ulang  botol  plastik  berbasis  web.  Beberapa proses pendataan penjualan kadang terjadi kesalahan dalam pencatatan, kurang akuratnya laporan penjualan yang dibuat dan keterlambatan dalam pencarian data-data yang   diperlukan. Selain  Pada  saat  ini  masih  banyak  pabrik-pabrik  yang  cara  pendataan  penjualanan  barangnya  saat ini masih kurang dikelola dengan baik dan masih  konvensional, dan tidak terdata dengan baik.  Model pengembangan system informasi penjualan ini menggunakan Model Waterfall, dikarena mudah dalam proses penerapan pengembagan system informasi. Tujuan penelitian ini untuk memberikan  kemudahan  pada  konsumen  dalam  pembelian  secara  online, tanpa  harus  datang  langsung  ke  Pabrik. Memudahkan  konsumen  untuk  mendapatkan  informasi  tentang  produk  secara  detail  melalui  website.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here