z-logo
open-access-imgOpen Access
KADAR SERUM 25 (OH) D PADA IBU HAMIL TRIMESTER III YANG MENGGUNAKAN HIJAB DI WILAYAH KOTA MAKASSAR
Author(s) -
Siswati Rahmadyana,
Aminuddin Aminuddin,
Mappaware Nasrudin A,
P Prihantono,
Sinrang A Wardihan,
Andi Nilawati
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal riset kesehatan poltekkes depkes bandung
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2579-8103
pISSN - 1979-8253
DOI - 10.34011/juriskesbdg.v12i1.839
Subject(s) - gynecology , medicine
  Objective: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kadar serum 25 (OH) D pada ibu hamil Trimester III yang menggunakan hijab di RSIA Sitti Khadijah I Makassar. Metode: Desain penelitian adalah cross sectional study dengan penelitian sebanyak 62 responden yang diambil dengan tehnik purposive sampling pada ibu hamil trimester III di RSIA Sitti Khadijah I Makassar dengan menggunakan kuesioner, dan pengukuran kadar serum 25 (OH)D dengan menggunakan metode CLIA (Chemiluminescence Immunoassay) di Laboratorium PRODIA, pada bulan November-Desember 2019. Penelitian ini diuji menggunakan analisis statistik mann-whitney. Hasil : Hasil uji statistik memperlihatkan bahwa tidak terdapat perbedaan kadar serum vitamin D pada ibu hamil berhijab dan tanpa hijab (p>0.05), meskipun demikian rerata dan peringkat kadar serum vitamin D pada ibu hamil yang berhijab lebih tinggi dibandingkan ibu hamil tanpa hijab.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here