z-logo
open-access-imgOpen Access
PERGESERAN MAKNA MASKULIN DALAM BUDAYA POPULER (STUDI KASUS KAJIAN SEMIOTIKA IKLAN VT X BTS “TIME TO SHINE”)
Author(s) -
Aisyi Syafikarani
Publication year - 2021
Publication title -
visualita
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2655-2140
pISSN - 2301-5144
DOI - 10.34010/visualita.v9i2.3809
Subject(s) - humanities , art
ABSTRAK. VT Cosmetics hadir dengan iklan barunya yang menggunakan brandambassador bintang K-Pop BTS, iklan tersebut merepresentasikan maskulinitas sebagaiatribut dari budaya populer. Oleh sebab itu penelitian ini bertujuan untuk menganalisisbagaimana representasi maskulinitas sebagai atribut budaya populer pada iklan VT x BTS“Time to Shine”. Penelitian ini termasuk dalam penelitian kualitatif dengan pencarian datadari studi literatur dan studi lapangan melalui dokumentasi. Kemudian data yang sudahdiperoleh dianalisis dengan menggunakan teori semiotika Roland Barthes. Hasil daripenelitian ini menunjukkan bahwa laki-laki maskulin tidak selamanya direpresentasikanhanya melalui bentuk tubuh yang gagah, kuat, dan berani seperti konvensi yang sudahberedar saat ini. Akan tetapi juga menjadi wajar saat seorang pria juga memperhatikankecantikan dan kesehatan kulit layaknya seorang perempuan, hal ini merupakan dampakdari berkembangnya budaya Hallyu, yang merupakan budaya pop. Pada akhirnyamaskulinitas baru terbentuk sebagai atribut dari budaya populer, kehadirannya digemarioleh sekelompok masyarakat tertentu, sehingga sangat berpeluang untuk berkembang kedepannya. Hasil dari penelitian ini bermanfaat bagi para praktisi dan akademisi yangbergerak di dunia periklanan.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here