z-logo
open-access-imgOpen Access
PEMANFAATAN MEDIA VISUAL DALAM TERCAPAINYA TUJUAN PEMBELAJARAN
Author(s) -
Cecep Kustandi,
Muhammad Farhan,
Asfara Zianadezdha,
Azahra Kurnia Fitri,
Nabilla Agustia L
Publication year - 2021
Publication title -
akademika /akademika
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2655-9633
pISSN - 2089-4341
DOI - 10.34005/akademika.v10i02.1402
Subject(s) - humanities , visual media , computer science , psychology , art , multimedia
Media  diperlukan  dalam proses pembelajaran,  karena kegiatan pembelajaran merupakan proses menyampaikan informasi diantara  sumber(guru)dan  penerima(siswa). Penelitian  ini dilakukan  untuk menganalisis pemanfaatan  media  visual sebagai upaya mencapai tujuan  pembelajaran. Metode  penelitian  kepustakaan digunakan  untuk mengumpulkan   data   dan   informasi   yang   terdapat   di   ruang perpustakaan yang berhubungan  dengan  pemanfaatan  media  dan  tujuan  pembelajaran.  Pengumpulan  data dilakukan  dengan  mengidentifikasi artikel,  buku,  dan  dokumen  pendukung  lain  yang kemudian dianalisis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dengan memanfaatkan media visual dalam  proses  pembelajaran dapat  membantu siswa  untuk mengembangkan kemampuan   visual.   Disamping   itu,   media   visual   menjadi   alat   belajar   yang   dapat mengembangkan   imajinasi siswa   dalam   kegiatan   belajar.   Sehingga,   penelitian   ini menggambarkan pemanfaatan  media  visual  sebagai  media  pembelajaran  yang  dapat membantu siswa untuk meningkatkan penguasaan mereka terhadap peristiwa yang tidak mungkin dihadirkan di dalam kelas.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here