z-logo
open-access-imgOpen Access
KAJIAN PELUANG PENGEMBANG KEWIRAUSAHAAN PERIKANAN BERDASARKAN KARAKTER SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT DI DESA SANTIRI KECAMATAN TIWORO UTARA KABUPATEN MUNA BARAT
Author(s) -
- Risjayanti,
Sarini Yusuf,
Akhmad Mansyur
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal sosial ekonomi perikanan
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
ISSN - 2502-664X
DOI - 10.33772/jsep.v6i3.20282
Subject(s) - humanities , physics , philosophy
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peluang pengembang kewirausahaan perikanan berdasarkan karakter sosial ekonomi masyarakat di Desa Santiri Kecamatan Tiworo Utara Kabupaten Muna Barat.Penelitian dilaksanakan pada bulan Maret sampai April 2020.Tehnik penarikan sampel menggunakan metode sampling jenuh atau sensus.Tehnik pengumpulan data yang digunakan terdiri dari wawancara, observasi, dan dokumentasi.Analisis data yang digunakan yaitu analisis PCA (Principal component Analysys). Hasil penelitian menunjukkan bahwa peluang pengembang kewirausahaan perikanan berdasarkan karakter sosial ekonomi masyarakat yaitu memiliki potensi untuk memberikan kemampuan dalam mengembangkan suatu usaha, yang memiliki peluang paling besar yaitu pengolahan dengan persentase 90,6%, perdagangan 44,1% dan penangkapan 43,5%.Kata Kunci : Kewirausahaan, Pengembang, Sosial Ekonomi

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here