z-logo
open-access-imgOpen Access
PROSES SEKURITISASI PANDEMI SARS-COV-2 (COVID-19) DI INDONESIA SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP HUBUNGAN LUAR NEGERI INDONESIA
Author(s) -
Rasyid Arifin
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal asia pacific studies
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2580-7048
pISSN - 2580-6378
DOI - 10.33541/japs.v4i1.1746
Subject(s) - securitization , covid-19 , political science , pandemic , business , medicine , financial system , disease , infectious disease (medical specialty)
The SARS-CoV-2 or Covid-19 virus pandemic in Indonesia underwent a process of securitization in an effort to eliminate the threat. Securitization is the solution faced by Indonesia Covid-19. This study describes the Covid-19 securitization process in Indonesia. The question of this research is how is the Covid-19 securitization process in Indonesia? The variables used in this study are securitization actors, speech acts, existential threats, object referent, and extraordinary actions to explain the Covid-19 securitization process in Indonesia. This study uses a qualitative method. Keywords: Securitization, Covid-19, Indonesia, International Relation Abstrak Pandemi virus SARS-CoV-2 atau Covid-19 di Indonesia mengalami proses sekuritisasi dalam upaya untuk mengeliminasi ancaman. Sekuritisasi menjadi solusi yang dilakukan indonesia menghadapi Covid-19. Kajian ini menggambarkan proses sekuritisasi Covid-19 di Indonesia. Pertanyaan kajian ini bagaimana proses sekuritisasi Covid-19 di Indonesia? Variabel-variabel yang dipakai pada kajian ini aktor sekuritisasi, Speech Act, existential threat, refrent object, dan extraordinary measure dapat menjelaskan proses sekuritisasi Covid-19 di Indonesia. Kajian ini menggunakan metode kualitatif. Kata Kunci: Sekuritisasi, Covid-19, Indonesia, Hubungan Internasional

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here