z-logo
open-access-imgOpen Access
SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN (SIIPETAKA) PADA SMK AL-KAUTSAR KEBAYORAN BARU
Author(s) -
Estu Mulia Warna Diyanti,
Duwi Cahya Putri Buani
Publication year - 2019
Publication title -
techno nusa mandiri/techno nusa mandiri
Language(s) - Bosnian
Resource type - Journals
eISSN - 2527-676X
pISSN - 1978-2136
DOI - 10.33480/techno.v16i2.739
Subject(s) - humanities , physics , art
Perpustakaan SMK Al-Kautsar Kebayoran Baru merupakaan perpustakaan yang menunjang proses belajar mengajar, banyak dari siswa/siswi dan guru-guru SMK AL-Kautsar yang berkunjung untuk meminjam buku di Perpustakaan sehingga sering terjadi kehilangan buku dan tidak terdokumentasi dengan baik siapa saja yang telah meminjam buku, serta pelayanan yang lambat karena sistem yang masih konvensioanl. Oleh karena itu Perpustakaan SMK AL-Kautsar membutuhkan Sistem Informasi yang mampu menyelesaikan semua permasalahan yang disebutkan diatas.  Maka dibuatlah  SIIPETAKA atau Sistem Informasi Perpustakaan SMK AL-Kautsar. SIIPETAKA merupakan sistem yang di rancang untuk mempermudah pencatatan data pada Perpustakaan SMK Al-Kautar, SIIPETAKAN dirancang menggunakan metode atau model Waterfall, Model atau Metode Waterfall merupakan salah satu dari model yang digunakan untuk merancang Sistem Informasi. Setiap step dalam metode waterfall mudah untuk diikuti dan dengan menggunakan model Waterfall maka dokumentasi perancangan program terdokumentasi dengan baik. Dengan SIIPETAKA diharapkan permaslahaan yang terjadi seperti kehilangan data, sulit mencari data anggota dan data buku dapat teratasi dengan baik.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here