Open Access
PANDANGAN SONOUCK HURGRONJE TENTANG ISLAM DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PRAKTIK HUKUM DAN POLITIK DI INDONESIA
Author(s) -
Saidin Ernas
Publication year - 2019
Publication title -
dialektika
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2685-791X
pISSN - 1858-3679
DOI - 10.33477/dj.v12i2.1114
Subject(s) - islam , political science , ideology , politics , sharia , humanities , law , theology , philosophy
ABSTRAC
Snouck Hurgronje is a very controversial figure in the history of colonialism in Indonesia. As a prominent colonial scientist and advisor, he has succeeded in building the foundations of thought which were then adopted by the Dutch colonial government as the Inlands Policy which strictly separates the three main problems in the religious life of Muslims in Indonesia; ritual matters, muamalah and politics. This paper shows that the separation between religious rituals and other important aspects such as muamalah and politics has an impact on the deformalization of Islamic law in Indonesia which has placed Islamic law as an inferior legal institution. Whereas the depoliticization of Islamic politics, has weakened the ideology of Islamic politics, some of whose impacts are still felt until today.
Keywords: Snouck Hurgronje, Islam, Law, Politics.
ABSTRAK
Snouck Hurgronje adalah sosok yang sangat kontroversial dalam sejarah kolonialisme di Indonesia. Sebagai seorang ilmuwan dan penasehat kolonial yang terkemuka, Ia telah berhasil membangun dasar-dasar pemikiran yang kemudian diadopsi pemerintah kolianl Belanda sebagai Inlands Policy yang memisahkan secara ketat tiga masalah utama dalam kehidupan kegamaan umat Islam di Indonesia; masalah ritual, muamalah dan politik. Tulisan ini menunjukkan bahwa pemisahan antara ritual keagamaan dan aspek-aspek penting lainnya seperti muamalah dan politik telah berdampak terhadap deformalisasi hukum Islam di Indonesia yang telah menempatkan hukum Islam sebagai pranata hukum yang inferior. Sedangkan depolitisasi politik Islam, telah melemahkan ideologi politik Islam yang sebagian dampaknya masih terasa hingga kini.
Kata Kunci: Snouck Hurgronje, Islam, Hukum, Politik.