
Pemanfaatan Sosial Media sebagai Media Pemasaran Online Produk Batu Batako
Author(s) -
Mohamad Bastomi,
Irpan Musodikin
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal pembelajaran pemberdayaan masyarakat
Language(s) - Uzbek
Resource type - Journals
eISSN - 2721-5156
pISSN - 2721-5148
DOI - 10.33474/jp2m.v2i2.10464
Subject(s) - humanities , physics , art , political science
Media sosial memang sangat diminati UMKM untuk mengembangan bisnisnya. Media sosial mempunyai pengaruh yang sangat besar, masyarakat lebih cepat menerima informasi lewat internet. Dengan akses yang mudah dan cepat hal ini dimanfaatkan oleh para pengusaha kecil UMKM untuk lebih berani mempromosikan produk produknya karena jaringan internet sangat luas dan tidak ada batasan waktu dan wilayah hingga menjadikan media pemasaran yang efektif. Kegiatan ini untuk mengetahui bagaimana pemanfaatan media sosial pemasaran produk UMKM di dusun munduk. Adapun tujuan program ini adalah untuk mengenalkan produk produk UMKM kepada masyarakat luas agar mendapat potensi pasar yang lebih besar. Hal ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pemasaran. Setelah survey Kelompok KSM Tematik 40 diajak Pak hlipur Untuk melihat langsung proses pemasaran produk dan dikenalkan dengan bu fitri selaku pemilik UMKM. Tahap selanjutnya Kelompok KSM Tematik 40 membantu memasarkan produk serta memberikan inovasi mengenalakan marketples. Sebelumnya pelaku usaha Umkm ini hanya menjual pasir, dan Kelompok KSM Tematik-40 memberikan masukan untuk memproduksi beberapa produk batako dan paping.