z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGELOLAAN SARANA DAN PRASARANA DI PAUD
Author(s) -
Baiq Rohiyatun,
Lu’luin Najwa
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal visionary/jurnal visionary
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2656-7563
pISSN - 2503-4669
DOI - 10.33394/vis.v6i1.4082
Subject(s) - humanities , philosophy
Salah satu upaya dalam meningkatkan mutu Pendidikan Anak Usia Dini adalah dengan cara terpenuhinya sarana dan prasarana yang ada di lembaga Pendidikan Anak Usia Dini yang memadai, berkualitas, sesuai dengan perkembangan Anak Usia Dini, dan sarana dan prasarana yang siap pakai. Oleh karena itu untuk meningkatkan kualitas Pendidikan Anak Usia Dini diperlukan suatu manajemen sarana dan prasarana yang baik. Sarana dan prasarana pendidikan juga menjadi salah satu tolak ukur dari mutu sekolah. Tetapi fakta di lapangan banyak ditemukan sarana dan prasarana yang tidak dioptimalkan dan dikelola dengan baik. Ada beberapa kagiatan yang dilakukan dalam pengelolaan sarana dan prasarana yaitu: Perencanaan sarana dan prasarana, Pengadaan sarana dan prasarana, Inventarisasi sarana dan prasarana, Pemanfaatan sarana dan prasarana, Pemeliharaan sarana dan Prasarana dan Penghapusan sarana dan prasarana.  Kata Kunci: Pengelolaan, sarana prasarana, PAUD

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here