z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGARUH KONSELING INDIVIDU TERHADAP POTENSI DIRI ANAK TUNARUNGU DI SEKOLAH INKLUSI
Author(s) -
Wiwiek Zainar Sri Utami
Publication year - 2022
Publication title -
realita
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2722-7340
pISSN - 2503-1708
DOI - 10.33394/realita.v6i2.4491
Subject(s) - psychology , test (biology) , paleontology , biology
Konseling individu merupakan salah satu pemberian bantuan psikis secara perseorangan. Sasarannya pada siswa tunarungu yang memiliki keterbatasan serta mengakibatkan penurunan prestasi. Pengaruh konseling dan peningkatan perlakuan konseling pada siswa tunarungu dapat meningkatkan potensi diri. Peneliti menemukan adanya pengaruh dari kasus dan permasalahan yang di alami dari siswa tunarungu pada kelas X dan Xl di sekolah inklusi SMKN 5 Mataram. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui apakah ada pengaruh konseling individu terhadap potensi diri anak tunarungu disekolah SMKN 5 Mataram. Penggunaa metode ini adalah metode kualitatif dengan Pre-experiental design (nondesign) atau eksperimen tidak murni, desain eksperimen One group Pretest–Posttest design, cara pengambilan sampel dengan teknik porpusive sampling dan di temukan 30 siswa, kemudian di tetapkan 7 siswa menggunakan hasil pre-test, setelahnya dilakukan treatment, pengumpulan data dengan metode angket, wawancara, dan observasi. Teknik analisis data menggunakan tabel t-test. Berdasarkan hasil analisis data penelitian yaitu: (t hitung4.321 > t tabel2.447)Kata Kunci: Konseling Individu, Potensi diri, dan Tunarungu

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here