
Pengaruh Latihan Passing Menggunakan Media Ban Bekas Terhadap Ketepatan Chest Pass Pada Tim Pra PORPROV Kabupaten Kepahiang
Author(s) -
Veri Rahmat Utama,
Dian Pujianto,
Ari Sutisyana
Publication year - 2021
Publication title -
sport gymnastics
Language(s) - English
Resource type - Journals
ISSN - 2746-055X
DOI - 10.33369/gymnastics.v2i1.14932
Subject(s) - mathematics , humanities , philosophy
Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui pengaruh latihan passing dengan media ban bekas terhadap ketepatan chest pass pada tim bola basket pra-porprov kabupaten kepahiang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan Desain pretest-posttest one group design. Variabel bebas adalah latihan passing dengan menggunakan media ban bekas variabel terikat adaIah ketepatan Chest Pass, populasi dan sampel adalah tim bola basket pra-porprov kabupaten kepahiang yang berjumlah 13 pria dan 17 wanita, Teknik pengumpulan data penelitian dilakukan tes dan pengukuran. Proses penelitian diawali dengan memberikan pemanasan kepada peserta dan memberikan petunjuk tentang pelaksanaan tes, Data analisis dengan menggunakan statistic uji T. Hasil penelitian menunjukkan, > ruter maka Ha diterima dan Ho ditoIak. Dengan demikian Ha dapat diajukan dapat diterima. Temuan dalam penelitian penelitian ini bahwa Iatihan passing dengan media ban bekas dapat digunakan ImpIikasi dari sebagai salah satu jenis latihan untuk meningkatkan hasil ketepatan chest pass bola basket.