z-logo
open-access-imgOpen Access
SYARAT-SYARAT KESIAPAN PENYELENGGARAAN PROGRAM BELA NEGARA
Author(s) -
Agus Subagyo
Publication year - 2018
Publication title -
jurnal pertahanan dan bela negara
Language(s) - Slovenian
Resource type - Journals
eISSN - 2620-7400
pISSN - 2620-5262
DOI - 10.33172/jpbh.v5i3.367
Subject(s) - humanities , political science , art
Perkembangan lingkungan strategis di tingkat global dan regional menimbulkan ancaman terhadap negara, baik ancaman militer maupun nir militer sehingga memerlukan kesiapan negara untuk melakukan langkah antisipasi. Salah satu langkah kesiapan menghadapi musuh adalah menggelar program bela negara bagi semua masyarakat. Dalam hal ini masyarakat harus memiliki semangat nasionalisme, patriotisme, cinta tanah air dan kemampuan fisik dan disiplin untuk membela negara ketika negara dalam keadaan perang menghadapi musuh. Bela negara sangat penting bagi bangsa Indonesia mengingat sistem pertahanan negara adalah sistem pertahanan semesta dimana rakyat merupakan komponen pendukung yang harus siap membela negara dari berbagai ancaman musuh. Diperlukan kesiapan yuridis, sumber daya manusia, anggaran, sarana prasarana dan kultural dalam menyelenggarakan program bela negara.   Kata kunci : bela negara, nasionalisme, patriotisme, cinta tanah air

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here