z-logo
open-access-imgOpen Access
Hubungan Status Gizi dengan Prestasi Akademik Siswa Sekolah Dasar di Kecamatan Baiturrahman Kota Banda Aceh Tahun 2017
Author(s) -
Chairanisa Anwar,
Isatirradiyah Isatirradiyah
Publication year - 2019
Publication title -
journal of healthcare technology and medicine/journal of healthcare technoogy and medicine
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2615-109X
pISSN - 2442-4706
DOI - 10.33143/jhtm.v4i1.165
Subject(s) - psychology
Angka status gizi kurang di Provinsi Aceh masih sangat tinggi yaitu 23,7% dibandingkan dengan angka status gizi kurang Nasional yaitu 17,9%. Hal ini menunjukkan bahwa seperempat anak di Provinsi Aceh mengalami gangguan pertumbuhan dan perkembangan otak. Masa di sekolah dasar adalah masa yang kritis untuk memberikan pendidikan gizi, karena proses berfikir dan proses berkehendak mulai berperan dalam prilaku makan seorang anak. Untuk mengetahui hubungan status gizi dengan prestasi akademik siswa SD di Kecamatan Baiturrahman Banda Aceh.Hasil penelitian ini menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara status gizi dengan prestasi akademik anak dengan p-value = 0,005 siswa yang memiliki prestasi akademik baik lebih banyak yang memiliki status gizi normal yaitu 80.0% daripada siswa yang memiliki status gizi tidak normal 46.8%.Kata kunci: status gizi, prestasi akademik, siswa

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here