z-logo
open-access-imgOpen Access
Patofisiologi Kesadaran Menurun
Author(s) -
Akina Maulidhany Tahir
Publication year - 2019
Publication title -
umi medical journal/umi medical journal
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2685-7561
pISSN - 2548-4079
DOI - 10.33096/umj.v3i1.37
Subject(s) - paramedian pontine reticular formation , medulla oblongata , psychology , pons , neuroscience , reticular formation , humanities , philosophy , central nervous system
Kesadaran adalah kondisi sadar terhadap diri sendiri dan lingkungan. Kesadaran terdiri dari dua aspek yaitu bangun (wakefulness) dan ketanggapan (awareness). (Avner,2006) Kesadaran diatur oleh kedua hemisfer otak dan ascending reticular activating system (ARAS), yang meluas dari midpons ke hipotalamus anterior. RAS terdiri dari beberapa jaras saraf yang menghubungkan batang otak dengan korteks serebri. Batang otak terdiri dari medulla oblongata, pons, dan mesensefalon. Proyeksi neuronal berlanjut dari ARAS ke talamus, dimana mereka bersinaps dan diproyeksikan ke korteks.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here