
USAHATANI SINGKONG (Manihot Utilissima) DI KELURAHAN BAGAN PETE KECAMATAN ALAM BARAJO KOTA JAMBI DITINJAU DARI SISI EKONOMI
Author(s) -
Rogayah Rogayah,
Wiwin Alawiyah,
Septiana Wisnu
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal media agribisnis
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2548-7027
pISSN - 2541-6898
DOI - 10.33087/mea.v5i1.62
Subject(s) - payback period , agricultural science , meaning (existential) , agriculture , agricultural economics , economics , mathematics , geography , environmental science , psychology , production (economics) , microeconomics , archaeology , psychotherapist
This reseaech was conducted with the aim tofind outdescriptin ofcasava farming and economic aspects (income, R/C ratio, Break Event Poin (BEP) and PaybackPeriod (PP), in Bagan Pete Village, Alam Barajo Subdistrict, Jambi City. The researchobjective was to determine income, R/C ratio BEP and Payback Period. The resuts showed that the average cassava farming income was Rp 13,703,931 /MT,with anaverage income of Rp 13,976,351 /MT, the value of R/C Ratio obtained was 51.3,the business was said to be unprofitable,but it described an inadequate income,because with capital of Rp 272,420 obtained sales results of 51 time or equivalent to Rp13,976,351. BEP of production is 90.80 Kg . MT,meaning that thelowest price that must be achieved so that farmers do not experiencelosses is 90.80 Kg/MT. BEP price of Rp 58.4 / Kg, meaning the lowest price that must be achieved so that farmers do not experience losses is Rp 58.4 /Kg, while the Payback Period (PP) of 0,05 < 7,8,the business is said to be feasible because the payback period value is smaller that the economic age average tool,meaning that the timerequired to retur the investment itsef is not up to 7.8 MTKeywords: study, Farming,CasavaAbstrak Penelitian ini dilakukan di Kelurahan Bagan Pete Kecamatan Alam Barajo Kota Jambi.dengan tujuan untuk mengetahui sisi ekonomi usahatani seperti (Pendapatan,R/C ratio,Break Event Poin /BEP dan Payback Period/PP). Hasil penelitian memperlihatkan rata-rata penerimaan sebesar Rp 13.976.351,-/MT dengan rata-rata pendapatan sebesar Rp13.703,931,-/MT,nilai R/C Ratio sebesar 51,3 dan hasil perhitungan R/C ratio ini menunjukkan bahwa usahatani singkong yang dilakukan petani memperoleh keuntungan dan layak untuk diteruskan, dengan kata lain bahwa dengan modal sebesar Rp272.420,- diperoleh hasil penjualan sebesar 51,3 kali atau setara dengan Rp 13.796.351,-/MT. BEP produksi hasil perhitungan sebesar 90,80 Kg/MT yang memperlihatkan bahwa produksi terendah yang harus dihasilkan oleh petani adalah sejumlah 90,80 Kg/MT agar usahatani tidak mengalami kerugian sedangkan BEP harga sebesar Rp58,4,-/Kg, artinya dengan harga Rp 58,4,-/Kg petani sudah dapat mengembalikan modal usaha,sedangkan hasil perhitungan dari PP sebesar 0,05 yaitu kecil dari rata-rata umur ekonomis alat yang digunakan (7,8 MT) dengan demikian waktu yang diperlukan untuk mengembalikan investasi tidak sampai 7,8 MT.Kata Kunci: Tinjauan ekonomi,Usahatani, Singkong.