
ANALISIS PENDAPATAN USAHA BUDIDAYA IKAN KOLAM TERPAL DI KECAMATAN RIMBO ULU
Author(s) -
Mulyani Mulyani
Publication year - 2017
Publication title -
jurnal media agribisnis
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2548-7027
pISSN - 2541-6898
DOI - 10.33087/mea.v2i1.15
Subject(s) - agricultural science , fish <actinopterygii> , toxicology , geography , forestry , biology , fishery
This research was conducted to analyze the income of fish farming of tarpaulin pond in Rimbo Ulu sub-district of Tebo District. The research was conducted by collecting data from several related agencies, and the respondents of the tarpaulin pond fish farmers which was held on May 22, 2013 until June 22, 2013. This research uses cross section data from 29 respondents in 2013. Data analysis in this study used R / C ratio analysis to analyze the income of fish farming business in tarp pond in Rimbo Ulu Subdistrict. The results showed that the fish farming of tarpaulin ponds can provide benefits to farmers, this is indicated by the R / C Ratio of 1.08.Keywords: Fish, Tarp Pond, Income AbstrakPenelitian ini dilakukan untuk menganalisis pendapatan usaha budidaya ikan kolam terpal di kecamatan Rimbo Ulu Kabupaten Tebo. Penelitian dilaksanakan dengan mengumpulkan data dari beberapa instansi terkait,dan responden para pembudidaya ikan kolam terpal yang dilaksanakan pada tanggal 22 Mei 2013 sampai 22 Juni 2013 . Dimana penelitian ini menggunakan data cross section dari 29 responden pada tahun 2013. Analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis R/C ratio untuk menganalisis pendapatan usaha budidaya ikan di kolam terpal di Kecamatan Rimbo Ulu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa usaha budidaya ikan kolam terpal dapat memberikan keuntungan kepada petani, hal ini ditunjukkan dengan nilai R/C Ratio sebesar 1,08.Kata Kunci : Ikan, Kolam Terpal, Pendapatan