z-logo
open-access-imgOpen Access
Penerapan Aplikasi Tawk To IduHelp! Sebagai Sarana Pelayanan Informasi di Perguruan Tinggi
Author(s) -
Erick Febriyanto,
Nurlaila Suci Rahayu Rais,
Fikrah Syafaah
Publication year - 2019
Publication title -
technomedia journal
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2620-3383
pISSN - 2528-6544
DOI - 10.33050/tmj.v3i2.850
Subject(s) - computer science , humanities , art
Kemajuan teknologi  saat  ini  berjalan  dengan  sangat  cepat  dan  memberikan  efek yang besar bagi kehidupan manusia, salah satunya dalam dunia pendidikan dan kegiatan. Pesatnya teknologi informasi ini, membuat  instansi pendidikan juga menaikkan standar fasilitas sistem pelayanan informasi bagi Mahasiswa yang biasa disebut Tawk To. Tawk.to sendiri merupakan sebuah fitur chat online di iDuHelp! yang digunakan sebagai pelayanan informasi di Perguruan Tinggi Raharja yang diakses secara online dimana saja dengan menggunakan Rinfo dan sangat memudahkan mahasiswa jika ada kendala dalam perkuliahan.Pada sebelumnya pelayanan ini masih menggunakan metode chatting yang masih sederhana dan masih banyak kendala yang sulit diminimalisirkan namun dengannya adanya Tawk.to ini pelayanan informasi di Perguruan Tinggi Raharja menjadi sangat baik. Dalam sistem ini tidak hanya dapat melayani informasi seputar iLearning tapi layanan ini juga dapat membantu melayani kendala  mengenai system Perguruan Tinggi yang dialami oleh Mahasiswa Perguruan Tinggi. Tulisan ini menyajikan perbandingan iDuHelp! dengan menggunakan Tawk.to dan dengan iDuHelp! dengan menggunakan chat sederhana. Dengan dibuatnya  penelitian mengenai Tawk.to iDuHelp! ini diharapkan menjadi solusi untuk mahasiswa yang kesulitan dalam perkuliah dalam hal akdemik atau pun fasilitas lainnnya mengenai Perguruan Tinggi Raharja. Kata Kunci : iDuHelp!, Pelayanan Informasi, Tawk.to

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here