z-logo
open-access-imgOpen Access
DINAMIKA MASYARAKAT MIMIKA DALAM PERSPEKTIF KETAHANAN SOSIAL
Author(s) -
Achmadi Jayaputra
Publication year - 2012
Publication title -
sosio informa
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2502-7913
pISSN - 2442-8094
DOI - 10.33007/inf.v17i3.82
Subject(s) - humanities , philosophy
Kabupaten Mimika asalnya dari suatu kecamatan atau distrik Timika. Saat ini secara sosial dan ekonomiberkembang dengan pesat berkat adanya sebuah perusahaan pertambangan internasional. Keberadaanperusahaan tersebut mempengaruhi kehidupan masyarakatnya, terutama penduduk asli dan pendudukpendatang. Kedua kelompok masyarakat tersebut masing-masing memiliki ketahanan sosial dalam hidupberdampingan. Kajian bertujuan untuk memahami tentang ketahanan sosial masyarakatnya. Pengumpulandata dilakukan dengan wawancara terhadap tokoh masyarakat dan pengamatan lapangan dalamkehidupan sehari-hari di kota Timiki. Hasil kajian menunjukkan dalam kehidupan sehari-hari masingmasingmempertahankan ketahanan sosial sosialnya. Namun, dalam keadaan tertentu ketahanan sosialmasyarakat terasa renggang dan berakibat munculnya perselisihan atau konflik sosial yang bersifat laten.Hal tersebut menunjukkan adanya dinamika dalam masyarakat yang ingin hidup berdampingan dengancara saling menyesuaikan diri.Kata kunci; dinamika, masyarakat Mimika, ketahanan sosial

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here