
MEMBANGUN INDUSTRI PERBENIHAN BAWANG MERAH JAWA TIMUR
Author(s) -
Baswarsiati Baswarsiati,
Diding Rahmawati,
Abu Abu
Publication year - 2010
Publication title -
cakrawala
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2622-013X
pISSN - 1978-0354
DOI - 10.32781/cakrawala.v5i1.28
Subject(s) - physics , humanities , art
Hingga saat ini masih banyak permasalahn yang muncul dalam penyediaan benih bawang merah terutama belum terpenuhinya benih bersertifikat. Selain itu juga belum adanya jabalsim perbenihan antara instansi terkait dan penangkar benih. Untuk itu BPTP Jatim memulai memproduksi benih sumber kelas BS dari varietas unggul yang berkembang di Jawa Timur dan bekerjasama dengan UPT Perbenihan Hortikultura untuk regulasi hasilnya menjadi kelas FS serta UPTPSBTPH sebagai pengawas benih yang akan mensertifikasi. Dari pengalaman memproduksi benih sumber dan hasil wawancara dengan pemangku kepentingan maka diuraikanlah berbagai masalah dan penanganannya agar industri perbenihan bawang merah di Jawa Timur berjalan lancer. Untuk memproduksi benih sumber mengikuti SPO perbenihan sedangkan sertifikasi mengikuti standar mutu benih sesuai kelas benihnya. Masih diperlukan penanganan kelembagaan yang lebih baik sehingga proses produksi benih lebih efisien dan distribusi benih lancer.