z-logo
open-access-imgOpen Access
ANALISIS PERFORMANSI REFRIGERATOR MEDIUM TEMPERATUR (MT) DENGAN PENGATURAN KELEMBABAN
Author(s) -
I Dewa Made Cipta Santosa,
I Gede Nyoman Suta Waisnawa,
Made Ery Arsana
Publication year - 2019
Publication title -
jurnal poli teknologi
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2407-9103
pISSN - 1412-2782
DOI - 10.32722/pt.v17i3.1273
Subject(s) - refrigerator car , environmental science , humidity , physics , meteorology , thermodynamics
Indonesia is one of the largest producers of horticultural, especially tropical fruits and vegetables. Because of tropical country, the outdoor temperature and humidity are relatively high, so that the horticultural products are decay very fast. In several developing countries including Indonesia, as much as 40% of fruits and vegetables from total production are becoming waste due to lack of refrigerated. The existing medium temperature refrigerator (MT refrigerator) system has temperature controler only, so it still can not maintain the quality of the products. This research is aimed to get optimization of MT refrigerator system with the best option of humidifier technology and efficient operation. The research method will be conducted by re-design of existing medium temperature refrigerator system technology and will be given an innovation of an artificial and natural humidifier with precision setting system, then commenced test will be done, followed by performance test of the system. The results show that the performance of the system using mechanic humidifier is higher approximately 3%-5% than the natural one. In summary, the research has been obtained more effective humidity system, however for natural humidifier need to be more performance test especially in the rural area which has higher humidity and lower ambient temperature.Keywords: refrigerator, medium temperature, humidifier, fresh vegetable, fresh fruitABSTRAKIndonesia merupakan salah satu produsen terbesar untuk produk holtikultura terutama buah-buahan dan sayuran. Namun di lain pihak, karena temperatur dan kelembaban udara lingkungan sangat tinggi maka produk-produk tersebut sangat cepat mengalami pembusukan. Di negara berkembang seperti Indonesia, sebanyak 40% buah dan sayur dari produksi totalnya terbuang dan menjadi sampah (waste) karena kurangnya pendinginan. Sistem refrigerator medium temperatur (MT) yang ada pada saat ini baru mempunyai pengaturan suhu saja sehingga masih mempunyai kelemahan yang tinggi untuk menjaga kualitas produk-produk yang disimpan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan optimasi sistem refrigerator MT dengan pilihan teknologi humidifier dan pengoperasian yang efisien/hemat. Metode penelitian dilakukan dengan re-desain teknologi sistem refrigerator medium temperatur yang sudah ada dan akan di berikan inovasi berupa humidifier buatan dan alami dengan sistem pengaturan yang presisi, kemudian sistem akan dilakukan commencing test, dilanjutkan dengan performance test dari sistem. Analisis terhadap performasi mesin refrigerator didapatkan bahwa dengan mengunakan humidifier mekanik performansi sistem lebih tinggi berkisar 3%-5% pada lingkungan pengujian di Lab Refrigerasi-Politeknik Negeri Bali. Dengan demikian hasil dari penelitian ini sudah didapatkannya produk teknologi tepat guna berupa refrigerator medium temperatur dengan pengaturan suhu dan kelembaban yang efisien dan hemat listrik.Kata kunci : Sistem refrigerator, medium temperatur, humidifier, sayur, buah segar.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here