z-logo
open-access-imgOpen Access
KINERJA TERMAL RUMAH BERDINDING KAYU, ATAP GENTENG DAN LANTAI TANAH DI TROPIS HANGAT
Author(s) -
Hermawan Hermawan,
Muhammad Ali Fikri
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal ilmiah arsitektur
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2746-0584
pISSN - 1829-9431
DOI - 10.32699/jiars.v10i2.1619
Subject(s) - engineering
Kenyamanan termal penghuni diperlukan untuk menciptakan penghematan energi pada bangunan. Kinerja termal bangunan berdinding kayu diprediksi menunjukkan kinerja termal yang baik. Daerah tropis merupakan daerah dengan suhu udara yang cukup tinggi dan kelembaban yang juga cukup tinggi. Penelitian ini untuk mengetahui kinerja termal pada bangunan kayu, atap genteng dan lantai tanah di daerah Jepara. Penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan melakukan pengukuran variabel termal. Pengukuran dilakukan pada dua rumah yang mempunyai karakteristik yang sama. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil pengukuran variabel termal pada kedua rumah tidak berbeda jauh. Suhu tertinggi masih di atas 39o. Kinerja bangunan belum bisa membuat pendinginan yang optimal.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here