
PENGARUH PELATIHAN, KEMAMPUAN ADAPTASI, DAN SELF EFFICACY TERHADAP KINERJA MEDICAL REPRESENTATIVE DI PURWOKERTO
Author(s) -
Irfan Helmy
Publication year - 2017
Publication title -
fokus bisnis
Language(s) - Spanish
Resource type - Journals
eISSN - 2623-2480
pISSN - 1693-5209
DOI - 10.32639/fokusbisnis.v13i2.103
Subject(s) - mathematics , humanities , psychology , philosophy
Tujuan peneltian ini adalah untuk menganalisi pengaruh pelatihan, kemampuan adaptasi dan self efficacy terhadap kinerja medical representative diKota Purwokerto.Populasi untuk metode kuantitatif adalah medical representative di Purwokerto. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Metode analisis data kuantitiatif yang digunakan adalah analisis regrsi linier berganda.Hasil penelitian menunjukkan pelatihan, kemampuan adaptasi dan self efficacy berpengaruh positif terhadap kinerja medical representative. Kemampuan prediksi dari ketiga variabel ditunjukkan oleh besarnya adjusted R square sebesar 57,2%, sedangkan sisanya 42,8% dipengaruhi oleh faktor lainnya yang tidak dimasukkan ke dalam model penelitian.