z-logo
open-access-imgOpen Access
Profil Dukungan Sosial Orang Tua dalam Pembelajaran Daring di Era New Normal (Studi pada Mahasiswa BK STKIP PGRI Sumatera Barat)
Author(s) -
Iin Indriyani,
Triyono Triyono,
Besti Nora Dwi Putri
Publication year - 2021
Publication title -
syifaul qulub
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2746-6833
pISSN - 2746-525X
DOI - 10.32505/syifaulqulub.v2i2.3249
Subject(s) - psychology , humanities , philosophy
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dukungan sosial orang tua dalam pembelajaran daring di era new normal dilihat dari: 1)  Dukungan emosional. 2) Dukungan Instrumental. 3) Dukungan Informasi . 4) Dukungan Penghargaan. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif kuantitatif.Populasi penelitian adalah 217 mahasiswa yang dipilih dengan teknik propotional random sampling dengan 141 partisipan.Instrumen yang digunakan yaitu angket.Sedangkan untuk analisis data menggunakan klasifikasi persentase.Berdasarkan hasil penelitian tentang dukungan sosial orang tua dalam pembelajaran daring di era new normal Tergambar Bahwa: 1) Dukungan emosional berada pada kategori cukup tinggi. 2) Dukungan instrumental berada pada kategori sangat tinggi. 3) Dukungan Informasi berada pada kategori cukup tinggi. 4) Dukungan penghargaan berada pada kategori tinggi. Hasil penelitian ini direkomendasikan  kepada  mahasiswaagar  mampu meningkatkan kegigihan dan antusias untuk mengikuti belajar daring dimasa pandemi sehingga orangtua juga termotivasi dalam memberikan dukungan ketika mahasiswa mengalami kesulitan saat pembelajaran daring

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here