z-logo
open-access-imgOpen Access
PERAN WANITA KARIR DALAM KEHIDUPAN RUMAH TANGGA ISLAMI (STUDI KASUS PADA WANITA KARIR DI DESA KEMLOKO)
Author(s) -
Siti Muyhayhanah
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal kajian agama hukum dan pendidikan islam (kahpi)
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2685-7502
pISSN - 2685-8401
DOI - 10.32493/kahpi.v2i1.p45-51.9370
Subject(s) - psychology , humanities , art
Wanita sebagai suatu hal yang menjadi sunnatullah, sesudah menempuh masa kanak-kanak dan masa remaja, maka tingkatan hidup yang sangat penting selanjutnya ialah menikah atau menjadi isteri. Hal tersebut akan terjadi setelah wanita itu kawin atau dinikahi oleh seorang laki- laki sebagai suami. Namun dalam perkembangannya, persamaan tuntutan dari kalangan gender menunjukkan bahwa wanita merasa memiliki persamaan hak dengan laki-laki, sehingga banyak wanita meniti karir sesuai dengan profesinya. Kata Kunci: istri, karir

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here