z-logo
open-access-imgOpen Access
PENYULUHAN KEWIRAUSAHAAN UNTUK MENINGKATKAN EKONOMI KELUARGA PADA WARGA TAMAN BACA KREATIF MEKARSARI
Author(s) -
Hastono Hastono,
Janudin Janudin,
Agus Supriatna,
Fakung Rahman,
Yan Kristian Halomoan
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal pengabdian dharma laksana
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2621-7155
pISSN - 2621-7147
DOI - 10.32493/j.pdl.v2i2.3975
Subject(s) - humanities , sociology , art
ABSTRAK Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan penyuluhan dan menggerakkan masyarakat agar berusaha membuka lapangan pekerjaannya sendiri dengan berwirausaha.Metode pengabdian dengan mengadakan penyuluhan, sistem pemaparan secara klasikal, diskusi kelompok dan tanya jawab.Dengan penyuluhan kewirausahaan untuk meningkatkan ekonomi masyarakat di kalangan Taman Belajar Kreatif Mekarsari diharapkan dapat memberikan wawasan kepada anggota yang nantinya dapat diterapkan oleh anggota dan ditularkan ke masyarakat luas. Kata Kunci: Wirausaha, Ekonomi Keluarga

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here