z-logo
open-access-imgOpen Access
UPGRADE LITERASI KEUANGAN UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS KEUANGAN DI MASA NEW NORMAL
Author(s) -
Wirawan Suryanto,
Jeni Irnawati,
Vega Anismadiyah,
Vidya Amalia Rismanty,
Hadijah Febriana
Publication year - 2020
Publication title -
jurnal abdimas tri dharma manajemen
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2716-070X
pISSN - 2715-7105
DOI - 10.32493/abmas.v1i3.p75-84.y2020
Subject(s) - business administration , humanities , political science , business , philosophy
Pengelolaan keuangan yang sehat merupakan tanggung jawab bagi masing –masing individu. Namun minimnya literasi keuangan yang dimiliki oleh mitra kerjasamamembuat pengelolaan keuangan yang kurang baik. Mitra kerjasama dalam kegiatankemitraan masyarakat ini adalah masyarakat umum yang ingin menambah keilmuanmelalui seminar yang diadakan. Di tengah pandemi yang sedang terjadi maka dapatdimanfaatkan sebagai waktu luang agar menambah pengetahuan. Mitra yang terlibatdalam kegiatan ini adalah dosen Universitas Pamulang sebagi narasumber. Berdasarkanobservasi awal yang dilakukan, selama ini masyarakat hanya mendapat pengetahuanberdasarkan apa yang mereka tahu saja dalam hal uang dan transaksi keuangan. Namun,literasi maupun inklusi Pasar Modal menurut Survei Nasional Literasi dan InklusiKeuangan 2016 oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) masih sangat jauh dibawah angkaindustri sektor keuangan lainnya seperti perbankan, asuransi, dana pensiun, lembagapembiayaan dan pegadaian. Hal tersebut yang melatarbelakangi kegiatan pengabdiankepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen Universitas Pamulang, khususnya kegiatanliterasi keuangan dan memperbaiki literasi keuangan masyarakat dan juga kesejahteraanmasyarakat dari sisi keuangan. Beberapa tahap keuangan yang harus di capai dalammemperoleh kesejahteraan keuangan. Tahap yang pertama adalah membuat suatu rencanakeuangan seoptimal mungkin sesuai dengan kondisi finansial masing-masing. Tahapkedua adalah mengurangi hutang. Tahap ketiga yaitu menyiapkan dana darurat. Tahapkeempat ialah mulai berinvestasi. Tahap kelima adalah membangun aset aktif. Tahapkeenam yaitu menerima penghasilan pasif. Tahap terakhir ialah sejahtera. Bila keenamtahapan sebelumnya dapat dilaksanakan dengan baik, maka kesejahteraan akan bisadicapai oleh siapapun. Target luaran yang diharapkan dari pelaksanaan kegiatan ini adalahpaper yang terpublikasi.Kata Kunci : Literasi Keuangan, Pengabdian Kepada Masyarakat, New Normal

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here