z-logo
open-access-imgOpen Access
EKSTRAKSI PADAT-CAIR ZnO DENGAN ASAM DARI DEBU FILTER PROSES PEMBUATAN BAJA
Author(s) -
Ricson P. Hutagaol,
Nasrudin Nasrudin,
Agus Taufik
Publication year - 2017
Publication title -
sains natural
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2621-508X
pISSN - 2086-3446
DOI - 10.31938/jsn.v5i1.93
Subject(s) - extraction (chemistry) , zinc , materials science , yield (engineering) , nuclear chemistry , metallurgy , chemistry , chromatography
ZnO Solid – Liquid Extraction with Filter Dust Acid from The Steel Making Proccess Zinc Oxide is a white metal oxide which is widely used in various industries. Zinc oxide can be produced with the direct, indirect process (method of France) and hydrometallurgical. Source manufacture ZnO derived from material containing zinc metal. The content of ZnO in the dust filter in the steel making process as a potential raw material for the manufacture of ZnO. The purpose of this study was to determine the type of acid and concentration were better for extraction ZnO viewed from purity and the yield. This research was conducted by method of  solid-liquid extraction, followed by the presipitation process. Testing of purity of ZnO with better extraction result were H2SO4 0,75 M was 89.67% with a yield of 97.73%, while the H2SO4 0,50 M was 80.45% (yield 63.96%), H2SO4 0,25 M was 76,48% (46.95% yield), HCl 0,75 M was 79.23% (81.70% yield), HCl 0,50 M was 76.98% (yield 49%), and HCl 0,25 M was 74.57% (30.23% yield). ZnO composition data from extraction results were analyzed using X-ray fluorescence (XRF).Key words: Solid-liquid extraction, ZnO, Dust, Steel, XRF ABSTRAK Seng Oksida merupakan oksida logam berwarna putih yang banyak digunakan di berbagai industri. Seng oksida dapat diproduksi dengan proses langsung, proses tidak langsung (metode Prancis) dan hidrometalurgi. Sumber pembuatan ZnO berasal dari material yang mengandung logam seng. Kandungan ZnO dalam debu filter pada proses pembuatan baja berpotensi sebagai bahan baku untuk pembuatan ZnO. Tujuan dari penelitian ini adalah menentukan jenis asam dan konsentrasi yang lebih baik untuk ekstraksi ZnO dilihat dari kemurnian dan rendemennya. Penelitian ini dilakukan dengan metode ekstraksi padat-cair  yang dilanjutkan dengan proses pengendapan. Pengujian kemurnian ZnO hasil ekstraksi yang lebih baik yaitu H2SO4 0,75 M adalah 89,67% dengan rendemen 97,73%, sedangkan H2SO4 0,50 M adalah  80,45% (rendemen 63,96), H2SO4 0,25 M adalah 76,48% (rendemen 46,95%), HCl 0,75 M adalah 79,23% (rendemen 81,70%), HCl 0,50 M adalah 76,98% (rendemen 49%), dan HCl 0,25 M adalah 74,57% (rendemen 30,23%). Data komposisi hasil ekstraksi ZnO yang dianalisis menggunakan X-ray fluorescence (XRF).Kata Kunci : Ekstraksi padat-cair, ZnO, Debu Baja, XRF

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here