
ANALISIS APLIKASI E-LEARNING STMIK INDONESIA PADANG SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN JARAK JAUH DI MASA PENDEMI COVID-19 DENGAN METODE USABILITY
Author(s) -
Arman Arman,
Zainul Efendy,
Joni Eka Candra,
Very Karnady
Publication year - 2021
Publication title -
rang teknik journal
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2599-2090
pISSN - 2599-2082
DOI - 10.31869/rtj.v4i1.2250
Subject(s) - physics , humanities , art
Sekarang ini seluruh dunia lagi di gemparkan oleh Virus Corona COVID 19, negara Indonesia umumnya dan sumbar khususnya juga tidak luput juga kena virus tersebut, virus corona ini merupakan keluarga besar virus yang menyebabkan penyakit pada manusia dan hewan. Dengan adanya Covid-19 mengakibatkan perobahan dalam tatanan kehidupan dalam segala bidang, salah satunya dalam pendidikan, selama ini proses belajar dilakukan tatap muka denga adanya virus ini, poses perkuliahan dilakukan secara online. Di STMIK Indonesia untuk mengatasi hal tersebut perkuliahan juga di lakukan secara online, salah satu menggunakan aplikasi E-lerning. Tujuan penelitian ini adalah bagaimana menganalisa kualitas e-learning STMIK Indonesi Padang sebagai media pembelajaran jarak jauh di masa pendemi Covid-19 dengan metode Usability, selain itu juga menganalisa seberapa mudah e-learning ini digunakan dalam pembelajaran jarak jauh ini, sehingga proses perkuliahan dapat berjalan dengan baik dan sesuai dengan harapan yang diingankan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis usability. Hasil penelitian User Interface E-learning STMIK Indonesia Padang termasuk kategori baik, hal ini ditunjukkan dengan sebagian besar jawaban kuisoner menunjukkan nilai diatas rata-rata sebesar 3 dengan kriteria baik. Dan juga E-learning STMIK Indonesia Padang memiliki tingkat usability diatas nilai rata-rata, User Interface sudah user friendy, mudah digunakan masing-masing faktor usability seperti lernability nilaiinya 3,22, effisensi nilai rata-ratanya 3,39, nilai memoralbilitynya 3,55, kemudian error nilai rata-ratanya 3,44 dan satisfaction 3,67.