z-logo
open-access-imgOpen Access
FAKTOR DOMINAN PENGARUH BAURAN PROMOSI TERHADAP PRILAKU KOSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN SUATU PRODUK
Author(s) -
Luna theresia Tambunan
Publication year - 2019
Publication title -
jurnal ilmiah ekonomi dan bisnis
Language(s) - Spanish
Resource type - Journals
eISSN - 2442-9813
pISSN - 1829-9822
DOI - 10.31849/jieb.v16i1.2261
Subject(s) - humanities , marketing communication , art , advertising , business
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor dominan bauran dan indikator promosi yang mempengaruhi perilaku konsumen terhadap keputusan pembelian suatu produk. Sampel penelitian ini sebannyak 105 orang n=105) mahasiswa STIE LMII, Medan tahun akademik 2018-2019. Instrumen penelitian menggunakan angket. Analisis data menggunakan analisis jalur dengan model persamaan struktural. Berdasarkan hasil analisis data disimpulkan bahwa bauran promosi secara simultan, yaitu publicity dan sales promotion, dan secara parsial, yaitu publicity, sales promosion, dan direct marketing merupakan faktor dominan yang mempengaruhi prilaku konsumen dalam pengambilan keputusan pembelian handpone. Berdasarkan indikator sales promotion, yaitu (1) mengarahkan perhatian konsumen terhadap produk, (2) mendorong calon konsumen untuk membeli, dan (3) membangkitkan keinginan calon konsumen untuk melakukan pembelian, serta faktor  publicity, yaitu pemberitaan produk secara actual merupakan faktor dominan yang mempengaruhi perilaku konsumen dalam pengambilan keputusan pembelian suatu produk. Bauran promosi, perilaku konsumen, keputusan pembelian

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here