
PELATIHAN PEMBUATAN VIDEO PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN POWERPOINT DI MI MUHAMMADIYAH WANGON
Author(s) -
Ali Nur Ikhsan,
M. Pd. Nur Hidayat,
Jali Suhaman
Publication year - 2021
Publication title -
selaparang
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2614-526X
pISSN - 2614-5251
DOI - 10.31764/jpmb.v4i3.4526
Subject(s) - humanities , psychology , multimedia , computer science , art
ABSTRAKMI Muhammadiyah Wangon merupakan salah satu sekolah yang mempunyai tenaga pendidik atau guru dengan rentang usia yang variatif, dalam menyajikan bahan ajar para guru mempunyai cara yang variatif juga. Di masa pandemi Covid-19 ini para guru dalam menyajikan bahan ajar masih merasa kesulitan untuk membuat video pembelajaran yang komunikatif dan interaktif. Tim pengabdian kepada Masyarakat (PkM) memberikan pelatihan pembuatan video pembelajaran dengan menggunakan PowerPoint. Metode yang digunakan dalam pelatihan ini yaitu berupa workshop. Tim PkM melakukan pelatihan secara langsung dengan 1 narasumber sebagai pemateri workshop dan 2 pendamping untuk mendampingi peserta dalam pelaksanaan workshop. Pelatihan ini dapat menambah pengetahuan dan kemampuan peserta dalam membuat video pembelajaran yang komunikatif dan interaktif. Kata kunci: pelatihan; video; interaktif; powerpoint; workshop. ABSTRACTMI Muhammadiyah Wangon is one of the schools that has mentors or teachers with various age ranges, and has various way of presenting teaching materials as well. During the Covid-19 pandemic, teachers in presenting teaching materials still found it difficult to make communicative and interactive learning videos. The community service team (PkM) provides training on making learning videos using PowerPoint. The method used in this training is a workshop. The PkM team conducts direct training with 1 person as a speaker and 2 assistants to assist participants in the implementation of the workshop. This training can increase the knowledge and abilities of participants in making communicative and interactive learning videos. Keywords: training; video; interactive; power point; workshop.