z-logo
open-access-imgOpen Access
Pemberdayaan Ibu-Ibu Rumah Tangga Melalui Wirausaha Kuliner di Perum KCVRI Kelurahan Ciherang Kecamatan Cibeureum Kota Tasikmalaya
Author(s) -
Endah Nurmahmudah,
Ida Herdiani
Publication year - 2021
Publication title -
community empowerment
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2621-4024
pISSN - 2614-4964
DOI - 10.31603/ce.4601
Subject(s) - humanities , art , physics
Perumahan KCVRI Kelurahan Ciherang Kecamatan Cibeureum, Kota Tasikmalaya yang sekarang pemiliknya menjadi perumahan masyarakat biasa dengan rata-rata pendapatan utama penghasilannya diperoleh dari kepala keluarga sedangkan para istri sebagai ibu rumah tangga. Setelah menyelesaikan pekerjaan rumah tangga, mereka tidak memiliki kegiatan wirausaha yang menghasilkan sehingga waktu banyak terbuang sia-sia. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah membantu memberikan jalan keluar atas masalah yang terjadi di perumahan KCVRI kota Tasikmalaya. Melalui kegiatan pengabdian masyarakat ini, dilakukan pemberdayaan ibu-ibu rumah tangga melalui wirausaha kuliner dengan metode kombinasi dari pelatihan wirausaha dan peningkatan pemahaman materi wirausaha kuliner. Kegiatan ini telah berhasil dilaksanakan. Peserta antusias mengikuti kegiatan pelatihan dari awal sampai akhir karena ada keinginan untuk belajar dan adanya harapan dan cita-cita untuk mendapatkan penghasilan supaya kehidupannya lebih baik terlihat dari evaluasi yang menunjukkan 62,5% peserta memiliki antusias tinggi, 25% peserta sangat antusias, dan 12,5% peserta cukup antusias

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here