z-logo
open-access-imgOpen Access
HUBUNGAN ANTARA CITRA TUBUH DENGAN HARGA DIRI PADA SISWI KELAS X PEMASARAN (PM) DI SMK NEGERI 1 SALATIGA
Author(s) -
Shinta Widya Ratri,
Tritjahjo Danny Susilo,
Setyorini Setyorini
Publication year - 2019
Publication title -
jurnal bimbingan dan konseling ar-rahman
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2656-5714
pISSN - 2477-6300
DOI - 10.31602/jbkr.v5i1.1845
Subject(s) - humanities , psychology , physics , art
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan antara citra tubuh dengan harga diri pada siswi kelas X Pemasaran (PM) di SMK Negeri 1 Salatiga. hipotesisi yang diajukan dalam penelitian ini adalah ada hubungan yang signifikan antara citra tubuh dengan harga diri pada sisiwi kelas X Pemasaran (PM) di SMK Negeri 1 Salatiga. Subjek dalam penelitian ini adalah siswi kelas X Pemasaran (PM) di SMK Negeri 1 Salatiga yang berjumlah 67 siswi. Pengumpluan data menggunakan skala citra tubuh yang dikemukakan oleh Cash (2000) dalam Multidimensional Body Self Relation Questionnaire : Appearance Scale (MBSRQ-AS) dengan jumlah item 52 pernyataan dan skala harga diri oleh Rosenberg (2002) dalam Self-Esteem Scale (SEC) dengan jumlah item 28 pernyataan. Pendakatan penelitian ini adalah kuantitatif korelasional dengan tenik korelasi kendall’s tau-b. Hasil penelitian ini menunjukkan koefisien korelasi r = 0.137 dengan signifikan 0.230 > 0.05, maka dapat dinyatakan bahwa tidak ada hubungan yang signifikan antara citra tubuh dengan harga diri pada siswi kelas X Pemasaran (PM) di SMK Negeri 1 Salatiga. Dengan demikian hipotesis yang diajukan ditolak. Hal ini berarti bahwa citra tubuh tidak memiliki hubungan yang signifikan dengan harga diri siswi SMK Negeri 1 Salatiga. This study aims to determine the relationship between body image and self-esteem in class X Pemasaran (PM) at SMK Negeri 1 Salatiga. The hypothesis proposed in this study is that there is a significant relationship between body image and self-esteem on the side of class X Pemasaran (PM) at SMK Negeri 1 Salatiga. The subjects in this study were students of class X Pemasaran (PM) at SMK Negeri 1 Salatiga, amounting to 67 students. Data collection uses the body image scale proposed by Cash (2000) in the Multidimensional Body Self Relation Questionnaire: Appearance Scale (MBSRQ-AS) with the item 52 statements and self-esteem scale by Rosenberg (2002) in the Self-Esteem Scale (SEC) with item number 10 statement. The approach of this study is quantitative correlational with correlation analysis of Kendall's tau-b. The results of this study indicate that the correlation coefficient r = 0.137 with a significant 0.230> 0.05, it can be stated that there is no significant relationship between body image and self-esteem in the class X Pemasaran (PM) at SMK Negeri 1 Salatiga. Thus the proposed hypothesis is rejected.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here