
Upaya Pengembangan Wisata Religi dalam Meningkatkan Daya Tarik Wisatawan (Studi Desa Aengbaja Raja, Kecamatan Bluto)
Author(s) -
Dessy Novitasari Laras Asih,
Very Andrianingsih
Publication year - 2021
Publication title -
darmabakti
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2722-614X
pISSN - 2722-6131
DOI - 10.31102/darmabakti.2021.2.2.85-94
Subject(s) - humanities , art
Satu diantara banyaknya destinasi wisata religi yang ada di Kabupaten Sumenep yaitu Bhujuk Pongkeng yang berada di Desa Aengbaja Raja Kecamatan Bluto. Bhujuk pongkeng ini masih kurang banyak diminati oleh wisatawan religi. Oleh sebab itu tujuan dilakukan pengabdian ini yaitu untuk memperkenalkan adanya wisata bhujuk pongkeng yang berlokasi di Desa Aengbaja Raja Kecamatan Bluto. Hasil yang didapatkan yaitu kurangnya promosi dari masyarakat sekitar Bhujuk Pongkeng tersebut untuk memperkenalkan wisatanya kepada masyarakat luas. Dengan adanya sosialisasi dan pelatihan yang dilakukan dalam pengabdian ini diharapkan dapat membawa daya tarik wisatawan lebih banyak, dan strategi yang digunakan cukup baik.