z-logo
open-access-imgOpen Access
MORAL DAN NILAI KEPRIBADIAN TOKOH UTAMA DALAM NOVEL DUNIA SOPHIE KARYA JOSTEIN GAARDER
Author(s) -
Widodo Widodo
Publication year - 2020
Publication title -
lingua rima/lingua rima
Language(s) - Spanish
Resource type - Journals
eISSN - 2621-1033
pISSN - 2301-9875
DOI - 10.31000/lgrm.v9i2.2890
Subject(s) - philosophy , humanities
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui nilai-nilai moral dalam novel Dunia Sophie karya Jostein Gaarder. Selanjutnya untuk nilai-nilai kepribadian tokoh utama yang terkandung dalam novel Dunia Sophie. Metode yang digunakan ialah metode kualitatif, yaitu prosedur penelitian yang menghasilkandata deskripsi berupa kata-kata tertulis atau lisan. Pendekatan penelitian dengan menggunakan pendekatan struktural dan pragmatik teknik penelitian dengan studi kepustakaan. Fokus penelitian adalah unsur nilai dalam novel, nilai moral dan nilai kepribadian tokoh utama sebagai sub fokusnya. Objek penelitian ini adalah informasi dengan nilai-nilai moral dan kepribadian tokoh utama yang terdapat dalam novel Dunia Sophie karya Jostein Gaarder. Metodepengumpulan data menggunakandokumentasi. Data primer dalam penelitian ini adalah data yang bersumber dari teks novel Dunia Sophie karya Jostein Gaarder.Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data ini adalah teknik kepustakaan dan pencatatan.Instrumen penelitian ini adalah penelitian sendiri.Analisis dalam penelitian ini; 1). Dengan menggunakan kriteria dimensi nilai moral yaitu hubungan manusia pada Tuhan: beriman dan bertakwa, bersyukur, tawakal, hubungan manusia pada hati nurani atau diri sendiri: antisipatif, berpikir matang, bertanggungjawab, gigih, sabar, tegar, hubungan manusia pada orang lain: menghargai pendapat orang lain, pemurah, peduli dan 2). Untuk nilai kepribadian tokoh utama: id, ego, superego. Kata kunci: moral, kepribadian, novel, tokoh utama

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here