z-logo
open-access-imgOpen Access
RANCANG BANGUN SISTEM APLIKASI PEMESANAN KAMAR PADA HOTEL MAHARANI
Author(s) -
Salman Alfarisi
Publication year - 2022
Publication title -
semnas ristek (seminar nasional riset dan inovasi teknologi)
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
ISSN - 2527-5941
DOI - 10.30998/semnasristek.v6i1.5812
Subject(s) - computer science , physics , humanities , philosophy
Belakangan ini sudah cukup banyak penyewaan kamar yang kita jumpai sering kali terlihat tidak teratur. Ini disebabkan oleh pendataan yang dilakukan belum terkomputerisasi yang artinya pencatatan kegiatan masih disimpan dalam beberapa berkas, yang mungkin akan menyebabkan ada kekurangan–kekurangan atau kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan oleh karyawan bagian penyewaan kamar seperti kurangnya informasi mengenai kamar yang disewa apakah sudah selesai disewa atau belum, dan untuk mencari type kamar yang diinginkan diperlukan waktu yang relatif lama. Tujuan perancangan sistem pemesanan kamar ini adalah untuk mempermudah dalam mengelola data pemesanan kamar yang terdapat di Hotel Maharani agar pekerjaan menjadi efektif dan efesien. Selain itu sistem ini dapat membantu menyelesaikan permasalahan pemesanan kamar Hotel Maharani dapat terselesaikan dengan cepat, tepat, akurat guna mengefesiensikan waktu pekerjaan. Metode penelitian yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode grounded research. Setelah dilakukan pengujian, Sistem pemesanan kamar ini dapat memenuhi kebutuhan akan suatu proses pemesanan kamar yang tepat guna dan cepat serta efektif dan efisien. Rancang bangun sistem pemesanan kamar ini menggunakan bahasa Java dengan IDE (Integrated Development Environment) dan untuk basis data menggunakan software mysql.Kata Kunci: sistem, pemesanan, hotel

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here