z-logo
open-access-imgOpen Access
Meningkatkan Kemandirian Anak Berkebutuhan Khusus Melalui Program Home Visit
Author(s) -
Deden Herman,
Muhammad Rendi Ramdhani
Publication year - 2022
Publication title -
educivilia
Language(s) - Uzbek
Resource type - Journals
eISSN - 2721-5113
pISSN - 2721-1541
DOI - 10.30997/ejpm.v3i1.5289
Subject(s) - humanities , sociology , art , psychology
Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan agar anak berkebutuhan khusus memiliki karakter religius sejak dini. Kegiatan ini dilaksanakan dengan dibentuknya home visit, sebagai salah satu tempat belajar kemandirian, Kegiatan Program ini memiliki jadwal tersendiri dalam proses pembelajaranya, berikut materi yang diajarkan dalam home visit; mandi, makan, memakai baju, tidur dan lain-Nya. Pengabdian ini dilaksanakan di Kelurahan Sindangrasa, kecamatan Bogor Timur. Hasil kegiatan pengabdian ini terdapat peningkatan pengetahuan dan pemahaman masyarakat akan pentingnya pendidikan anak berkebutuhan khusus dalam menciptakan karakter religius pada anak, serta tumbuhnya motivasi anak dalam mempelajari ilmu motorik, serta tumbuhnya minat belajar pada anak. Kegiatan Pengabdian ini membuktikan bahwa program semacam ini dibutuhkan oleh masyarakat khususnya anak-anak, dalam upaya penanaman nilai-nilai kegamaan pada anak sehingga terbentuk-Nya karakter religius yang utuh pada anak

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here