z-logo
open-access-imgOpen Access
PERANAN JARINGAN AIR PADA KOTA - KOTA KUNA DI ASIA TENGGARA
Author(s) -
Djoko Dwiyanto
Publication year - 1984
Publication title -
berkala arkeologi/berkala arkeologi
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2548-7132
pISSN - 0216-1419
DOI - 10.30883/jba.v5i2.424
Subject(s) - humanities , art
Studi pendahuluan tentang penggunaan air dalam kaitannya dengan pemanfaatan dan tingkat kemajuan tekno-hidrologi ini dimaksudkan untuk menjajagi kemungkinan diadakannya suatu penelitian yang mendalam mengenai topik di atas di kemudian hari. Seperti diketahui bahwa air tidak dapat lepas dari kehidupan makhluk di muka bumi, termasuk kehidupan manusia. Bukti-bukti tertua juga menunjukkan bahwa sisa-sisa kehidupan manusia tertua ditemukan di tepi sungai (R. P. Soejono, 1977: 108 - 109 dan T. Jacob, 1972 : 143 - 157 ). Manusia, dalam tingkat kehidupan yang paling sederhana pun tampaknya tidak dapat terhindar dari kebutuhan air, sekalipun pola hidupnya belum menetap.  

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here