z-logo
open-access-imgOpen Access
Peran Dan Pentingnya Fosil Bagi Ilmu Pengetahuan
Author(s) -
Harry Widianto
Publication year - 2006
Publication title -
berkala arkeologi/berkala arkeologi
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2548-7132
pISSN - 0216-1419
DOI - 10.30883/jba.v26i1.926
Subject(s) - art , humanities
Salah satu persepsi masyarakat luas mengenai pengertian sebuah fosil dalam kehidupan sehari-hari -antara lain- adalah barang-barang kuna ataupun purbakala. Benak masyarakat luas lebih mudah mengkaitkan pengertian fosil dengan sesuatu yang antik dan berkonteks masa lalu. Sebagian dari persepsi tersebut benar, akan tetapi sesungguhnya sebuah fosil mempunyai pengertian yang lebih luas dan lebih spesifik. Oleh karena itu, persepsi masyarakat tentang fosil di atas baru merupakan pengertian awal -sebagian dari keseluruhan pengertian-yang masih jauh dari pengertian sebuah fosil yang sebenarnya, sehingga masih harus dilengkapi dengan pengertian-pengertian yang lebih sempurna. Dalam konteks tersebut di atas, tulisan ini akan mencoba memberikan beberapa pemahaman mengenai fosil dan seluk-beluknya, sehingga dapat dihindari persepsi masyarakat tentang pengertian fosil yang kurang pas.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here