
Korelasi Persebaran Genta Perunggu Dan Candi Di Propinsi Jawa Tengah
Author(s) -
Yuniarso K. Adi
Publication year - 1995
Publication title -
berkala arkeologi/berkala arkeologi
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2548-7132
pISSN - 0216-1419
DOI - 10.30883/jba.v15i3.698
Subject(s) - humanities , physics , art
Jika dikorelasikan dengan persebaran candi Hindu-Budha di propinsi Jawa Tengah nampak ada suatu pertentangan. Genta pendeta yang merupakan alat upacara keagamaan masyarakat Hindu Budha lebih banyak diketemukan di daerah pesisir bukan di daerah pedalaman (hanya 2 (dua) buah saja), sedangkan candi-candi yang merupakan tempat kegiatan keagamaan yang dipimpin oleh seorang pendeta dengan membawa genta di tangan kiri, di Jawa Tengah pada umumnya banyak terdapat di daerah pedalaman (Jawa Tengah Selatan).