
EFEKTIFITAS KONTRAK PERILAKU (BEHAVIOR CONTRACT) UNTUK MENINGKATKAN KONSENTRASI BELAJAR SISWA SMAN 1 TAPIN TENGAH
Author(s) -
Emma Werdayani
Publication year - 2019
Language(s) - Uzbek
Resource type - Journals
ISSN - 5080-0809
DOI - 10.30872/ibk.v1i2.637
Subject(s) - humanities , psychology , physics , art
Penelitian ini Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas pemberian kontrak prilaku untuk meningkatkan konsentrasi belajar siswa SMAN 1 TAPIN TENGAH, Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI MIA SMAN 1 TAPIN TENGAH yang berjumlah 20orang. Dalam penelitian ini, metode yang diskriptif kualitatif dengan pengumpulan data melaluia observasi dan wawancara kepada peserta didik ada 3 siklus dalam penelitian ini. Pada siklus pertama tidak menggunakan kontrak prilaku ada 40% siswa yang konsentrasi, Siklus kedua menggunakan kontrak prilaku ada 55 % siswa dan pada siklus ke tida 75 % siswa lebih konsentrasi dalam belajar. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa kontrak prilaku efektif digunakan untuk dapat meningkatkan konsentrasi belajar.