z-logo
open-access-imgOpen Access
PENGEMBANGAN MASYARAKAT ANGGOTA BUMDES MELALUI PEMBUATAN BISKUIT BERBAHAN DASAR TEPUNG UBI KAYU DI DESA PILOBUHUTA KECAMATAN BATUDAA KABUPATEN GORONTALO
Author(s) -
Satria Wati Pade,
Nur Fitriyanti Bulotio,
Nur Haf Nita,
Fredy Irawan,
Desi Arisanti
Publication year - 2021
Publication title -
jurnal abadimas gorontalo/jurnal abdimas gorontalo
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
eISSN - 2774-535X
pISSN - 2655-0253
DOI - 10.30869/jag.v1i1.270
Subject(s) - humanities , art
Tujuan pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PKM) ini adalah melatih keterampilan anggota BUMDES dalam melakukan pengolahan ubi kayu menjadi biscuit sehingga dapat meningkatkan pendapatan mitra. Permasalahan yang dihadapi mitra adalah keterbatasan pengetahuan dan keterampilan mengenai inovasi sehingga diperlukan adanya kegiatan pelatihan untuk menciptakan inovasi baru dalam pengembangan produk pangan. Metode pelaksanaan yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah (1) Sosialisasi awal tentang waktu pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat (2) Peninjauan lokasi tempat usaha mitra, (3) Peninjauan tempat kegiatan pelatihan, (4) Identifikasi alat-alat yang dibutuhkan oleh mitra, (5) Mempersiapkan kegiatan pelatihan tentang ubi kayu, potensi dan olahannya (6) Pelaksanaan kegiatan pengabdian.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here