z-logo
open-access-imgOpen Access
KAJIAN PENGGUNAAN METODE ELEKTROKOAGULASI UNTUK PENYISIHAN COD DAN TURBIDITI DALAM LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT
Author(s) -
Ratni Dewi
Publication year - 2016
Publication title -
jurnal sains dan teknologi reaksi/jurnal sains dan teknologi reaksi
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2549-1202
pISSN - 1693-248X
DOI - 10.30811/jstr.v7i2.118
Subject(s) - physics , nuclear chemistry , materials science , chemistry
Limbah perkebunan khususnya limbah cair PKS umumnya mengandung COD dengan kadar di atas 12.000 ppm, untuk itu limbah ini harus diolah terlebih dahulu sebelum dibuang ke badan air. Pada penelitian ini dikaji penggunaan metode elektrokoagulasi untuk menyisihkan kadar COD dan Turbiditi dari air limbah PKS yang digunakan. Tegangan listrik dan waktu kontak divariasikan, mulai 3 - 12 volt, serta waktu 30 menit – 120 menit. Elektroda yang digunakan terdiri atas 3 jenis, yaitu : sepasang elektroda Al. Elektroda besi dan gabungan keduanya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan penggunaan elektroda Al memberikan penyisihan COD dan turbiditi yang paling besar yakni 87 % dan 91 % pada waktu kontak 120 menit dan tegangan 12 volt. Dari ketiga variabel penelitian diperoleh waktu kontak, tegangan listrik, dan jenis elektroda sangat mempengaruhi proses elektrokoagulasi.Kata Kunci : Pabrik kelapa sawit, Elektrokoagulasi, Elektroda, Aluminium, Besi

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here