z-logo
open-access-imgOpen Access
Peningkatan Kuantitas dan Kualitas Produk Keripik Talas dan Singkong pada Kelompok Industri Rumah Tangga Melalui Program Kemitraan Masyarakat (PKM)
Author(s) -
Hena Dian Ayu,
Wignyo Winarko,
Akhmad Jufriadi
Publication year - 2018
Publication title -
empowerment society
Language(s) - English
Resource type - Journals
eISSN - 2614-1035
pISSN - 2614-1027
DOI - 10.30741/eps.v1i02.303
Subject(s) - food science , chemistry
Tujuan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas produksi kripik umbi singkong dan umbi talas melalui alih tekhnologi dan pelatihan management produksi hingga pemasaran. Metode yang digunakan untuk mencapai tujuan tersebut adalah dengan menggunakan demostrasi, ploting dan evaluasi ketercapain Program Kemitraan Masyarakat (PKM) kepada mitra yaitu kelompok industri rumah tangga. Hasil dari pengabdian ini menunjukkan bahwa alih tekhnologi berupa penggunaan perajang otomatis mampu menghemat tenaga, waktu dan selisih umbi rajang yang dihasilkan yaitu 35 kg/jam. Penggunaan spinner peniris minyak mampu meniriskan tiga kali lipat dibanding menggunakan peniris tradisional. Secara umum dapat disimpulkan bahwa program pengabdian ini mampu meningkatkan kuantitas dan kualitas produksi keripik, sehingga omset mitra pengabdian dapat meningkat.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here