z-logo
open-access-imgOpen Access
Kemampuan Menggunakan Huruf Kapital dalam Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SDN 53 Sawerigading Kota Palopo
Author(s) -
. Kartini
Publication year - 2019
Publication title -
jurnal onoma : pendidikan, bahasa, dan sastra/jurnal onoma
Language(s) - Slovenian
Resource type - Journals
eISSN - 2715-4564
pISSN - 2443-3667
DOI - 10.30605/onoma.v5i2.120
Subject(s) - humanities , mathematics , art
Kemampuan Menggunakan Huruf Kapital dalam Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SDN 53 Sawerigading Kota Palopo. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran yang jelas tentang kemampuan menggunakan huruf kapital dalam Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SDN 53 Sawerigading Kota Palopo. Penulis melakukan beberapa tahap pengumpulan data dan tahap analisis data. Pada tahap pengumpulan data, diadakan penelitian pustaka dengan teknik catat dengan tujuan mengumpulkan beberapa teori yang relevan dengan masalah yang sedang diteliti.Selanjutnya, digunakan teknik pemberian tes tertulis kepada siswa sampel mengenai penulisan huruf kapital dalam bahasa Indonesia.Pada tahap analisis data, penulis menggunakan teknik persentase. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa siswa yang memeperoleh nilai 6,5 ke atas sebanyak 21 orang atau 77,8%, sedangkan siswa yang memeperoleh nilai di bawah 6,5 sebanyak 6 orang atau 22,2%. Nilai rata-rata yang diperoleh siswa sampel adalah 7,49. Berdasarkan krteria pengujian hipotesis dinyatakan ditolak, karena kurangdari 85% yang memperoleh nilai 6,5dari skala penilaian 1-10.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here