z-logo
open-access-imgOpen Access
Explorative Study of Hadith as a Source of Islamic Law about Falak
Author(s) -
Zulfiyah Zulfiyah
Publication year - 2018
Publication title -
al-mizan
Language(s) - Uncategorized
Resource type - Journals
ISSN - 2442-8256
DOI - 10.30603/am.v14i1.932
Subject(s) - philosophy , islam , humanities , theology
Islam sangat komplek dalam berbagai bidang keilmuan. Salah satu ilmu yang wajib dipelajari adalah Falak. Penelitian ini membahas hadis sebagai sumber hukum Islam kaitannya dengan isyarat pengetahuan falak. Penelitian ini adalah penelitian kepustakaan dengan mengeksplorasi teks-teks hadis Nabi Muhammad saw. terkait informasi ilmu falak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ilmu falak sangat erat hubungannya dengan perintah Allah swt. terkait ibadah manusia meliputi arah kiblat, waktu-waktu salat, kalender hijriyah, gerhana bulan dan matahari. Berdasarkan hal tersebut, maka mempelajari ilmu falak adalah sebuah fardhu kifayah bagi umat muslim untuk membantu kesempurnaan pelaksanaan ibadah kepada Allah swt.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here