z-logo
open-access-imgOpen Access
IMPLEMENTASI PROSES MANUFAKTUR: PEMBUATAN FASILITAS NOMOR RUMAH DI DUSUN DAHANKIDUL DAHANREJO
Author(s) -
Andrey Alriansyah,
Aditya Firmansyah,
Dion Syahril,
M Qowiyuddin,
Wike Septia Machrus,
Nur Fauziyah
Publication year - 2022
Publication title -
dedikasimu
Language(s) - Italian
Resource type - Journals
eISSN - 2716-5175
pISSN - 2716-5140
DOI - 10.30587/dedikasimu.v4i1.3794
Subject(s) - humanities , art
Dusun Dahankidul desa Dahanrejo memiliki kurang lebih 300 rumah di dalamnya. Desa ini terbilang luas dengan ukuran luas wilayah adalah 327.664 Ha. Orbitase atau jarak dari pusat kota yaitu 7 km. Desa Dahanrejo terbilang sudah maju, namun terdapat suatu keluhan dari warga desa maupun pihak luar desa yaitu belum adanya nomor rumah. Dari fenomena tersebut, peneliti bertujuan membuat nomor rumah untuk desa Dahanrejo. Selain nantinya akan memudahkan untuk mencari rumah, proses pembuatan nomor rumah ini juga merupakan salah satu implementasi dari mata kuliah Proses Manufaktur. Proses Manufaktur adalah pengaplikasian bahan fisik atau kimia untuk merubah bentuk atau penampilan permukaan dalam pembuatan suatu produk. Hasil dari penelitian dengan menggunakan proses manufaktur setiap rumah di Dusun Dahankidul mempunyai nomor rumah masing-masing.

The content you want is available to Zendy users.

Already have an account? Click here to sign in.
Having issues? You can contact us here